Apa itu hoax?
Hoax adalah kata ungkapan untuk sebuah berita bohong yang
belakangan ini sering kita dengar ataupun kita terima. akhir-akhir ini para
pengguna media sosial/ nitizen dibuat resah karena maraknya berita hoax, isinya
pun bermacam-macam mulai dari sara, fitnah, rasis, provokatif dan lain sebagainya
yang dapat menyebapkan timbulnya perpecahan dimasyarakat. Dilansir dari CNN
indonesia menyebutkan bahwasanya di indonesia terdapat kurang lebih 700-800
Ribu situs penyebar berita hoax. Pemerintah pun telah mengambil tindakan tegas
atas kasus ini, kini penyebar berita hoax diancam penjara selama 6 tahun. Dari
sekian banyak situs pembuat penyebar berita hoax tersebut berikut diantaranya
media yang paling sering digunakan untuk menyebar berita hoax, dan Sosial Media lah Sumber Terbesar Penyebar Berita Hoax
Website/Blog
Situs web/blog berita abal-abal biasanya sipembuat situs
mebuat sebuah berita yang sangat kontoversial dengan mengankat tema-tema yang
sedang ngehits pada masanya isi dari berita / informasi yang disajikanpun
biasanya hal-hal kontoversial, menyudutkan suatu kaum/golongan, fitnah, sara
dan lain-lain yang jika kita telaah lebih dalam termasuk pelanggaran hukum.
Media sosial
Facebook, jejaringan sosial terpopuler ini berdasarkan
pengalaman saya sebagai pengguna aktif kerap kali saya menemui beberapa akun
atau sebuah laman fanspage facebook yang menyebarkan berita hoax, biasanya
sipengguna langsung membuat berita hoax tersebut dan menyebarkanya pada anggota
grub, teman atau laman lainya. Sementara untuk grub atau laman fanpage untuk menyebarkan
berita hoax mereka memiliki situs utama sebagai rujukanya.
Twetter, pengguna sosial media micro blog ini pun tak kalah
peran dalam menjalankan menyebarkan berita hoax biasanya mereka menyebarkan
berita-berita melalui postingan, comen berupa link rujukan kesitus berita
abal-abal. Dengan twetter sangat mudah mencari topik yang lagi ngetreen
biasanya ditandai hastag #Tranding topik yang memmuat banyak ulasan tentang
topik terkait.
Instagram, atau sejenisnya yang menggunakan foto dan vidio.
Penyebaran hoax tidak hanya berupa tulisan/artikel berita tetapi juga melalui
media foto dan vidio yang tidak semestinya dalam artian foto atau vidio
tersebut sudah diedit demi tujuan tertentu dari sipenyebar berita hoax.
Aplikasi pesan instant
SMS, ini adalah cara lama yang pailing
clasik untuk mentuk menyebar berita hoax berupa pesan singkat. pada eranya kita tidak mengenal istilah hoax
namun broadcast atau pesan siaran yang disebar kebanyak kontak dalam suatu
waktu dan saling berantai satu sama lain.
BBM Blackberry Masanger, siapa yang tidak pernah menerima
pesan hoax dari BBM ini dulu pada masa keemasan BBM sering atau kerap kali kita
temui pesan hoax berupa broadcast dari kontak teman ataupun dari orang yang
tidak kita kenal.
Dan beberapa aplikasi sosial media lainya.
Walaupun masih ada beberapa media cetak dan elektonok lainya
namun merka tidak termasuk dalam aplikasi untuk menyebar berita hoax sebut saja
media cetak seperti koran, radio televisi dan lainya lagi yang memeiliki
legalitas dan terdaftar pada dewan pers yang mana setiap berita yang akan
diterbitkan akan dikaji terlebih dahulu.
Untuk memerangi hoax ini sudah sepantasnya kita untuk jadi
lebih bijak lagi dam meilih dan menerima sumberberita jagan cepat ambil
keputusan sebelum menelaah lebih dalam dari berbagai sumber yang terpercaya.
Comments
Post a Comment